Sabtu, 13 Juli 2013

Lomba Resensi

Lomba Resensi
Assalamualaikum Wr, Wb

Salam kreatif!
Mengiringi Ramadhan dan menyambut Milad 5 KPS. Kami mengajak Sahabat sekalian untuk berpartisipasi dalam Lomba Resensi Buku KPS. Adapun ketentuan sebagai berikut:
1.     Peserta adalah WNI berdomisili di mana pun
2.     Membuat resensi dari buku yang disebutkan di bawah ini  (boleh salah satu/semuanya)
a.    Kepingan kehidupan #1, Penerbit Hamasah
b.    Kepingan Kehidupan #2, Penerbit Hamasah
c.    Pohon Keberuntungan, Leutika Prio
d.     Warna Warni Kehidupan, Penerbit Hamasah
e.     A Memorable Journey, Penerbit Dar Insyirah
f.      Novel Tiga Matahari, Prito Windiarto, Diva-Press
g.     KISS (Kisah Indah Seputar Santri), Binta Almamba, penerbit Jendela
h.     Misteri dan Duka, Rahadi Widodo, 
3.     Panjang naskah maksimal 3 halaman A 4, margin 3 (atas, bawah, kanan, kiri), jarak spasi 1,5, font Times New Roman
4.     Resensi dipublikasikan di internet. Boleh melalui blog, website atau catatan/note Facebook dengan men-tag dan atau share ke akun  Prito Windiarto.
5.     Di bawah naskah cantumkan keterangan berikut –Resensi ini diikutkan dalam lomba “Ini Resensiku”, info lebih lanjut klik: http://pena-santri.blogspot.com/p/buku-buku-kps.html -
6.     Lomba ini ditutup pada 8 Agustus 2013 pukul 24.00 WIB
7.     Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.
Adapun pemenang lomba ini akan diambil 5 pemenang dengan hadiah sbb:
Pemenang pertama        :Paket buku, dan uang tunai Rp. 75.000
Pemenang kedua            :Paket buku, dan uang tunai Rp. 50.000,-


Selamat berkarya!
Up date dan pertanyaan prihal lomba dapat dilihat di Grup KPS : http://www.facebook.com/groups/237432105401/

Wassalamualaikum Wr. Wb. 

1 komentar: